Alhamdulillah acara Workshop Permaculture Onsite Gelombang 2 bersama Rumah Kayu Permakultur @rkp_bdg telah sukses terlaksana pada ahad kemarin.
Peserta dibekali ilmu tentang penerapan permaculture skala rumahan yang disampaikan oleh kang Luky. Selain itu peserta juga mempelajari dan melihat langsung bagaimana cara mamanfaatkan sampah rumah dan memaksimalkan alam yang sudah diberikan Allah kepada kita seperti mengolah cahaya matahari, air hujan, hewan, dll.
Terima kasih untuk antusias dan kehadiran para peserta pada acara Workshop Permaculture Onsite Gelombang 2. Semoga ilmu yang disampaikan bisa bermanfaat agar dapat memandirikan pangan dan menyelamatkan lingkungan.
Kesadaran dan kebutuhan manusia untuk mensinergiskan alam serta memenuhi kebutuhan hidup semakin tinggi. Konsep yang dapat mengakomodir hal tersebut adalah Permaculture.
Yayasan Bumi Insan Madani berkolaborasi dengan @rkp_bdg terus berupaya menyebarkan konsep tersebut. salah satunya adalah dengan mengadakan Workshop Permaculture OnSite langsung di tempat percontohan penerapannya.
Bismillahirrahmanirrahim
Permaculture, sebagai salah satu solusi pola kehidupan di tengah pandemi (https://youtu.be/lwmnWXT3St0), sangat patut untuk terus kita pelajari bahkan kita terapkan dalam kehidupan kita.
Dan kini ada kabar gembira nih untuk kita semua.
Yayasan Bumi Insan Madani bekerja sama dengan @rkp_bdg akan mengadakan kegiatan Training Permaculture langsung di Rumah Kayu Permaculture hanya untuk 10 orang peserta!!! Tentu saja dengan tetap menerapkan protokol kesehatan.
HTM : Rp.200.000*
Kegiatan : pengenalan Permaculture, tour kebun, dan makan siang sehat
Pemateri:
Luky L. Santoso (Founder Rumah Kayu Permaculture)
Yuk catat waktunya
Waktu: Minggu, 8 November 2020
Jam: 8.00 - 12.00 WIB
Tempat: Rumah Kayu Permaculture
Daftar di :
http://bit.ly/WorkshopYabima
http://bit.ly/WorkshopYabima
*Notes: Menggunakan kendaraan pribadi masing-masing dengan dipandu panitia
.
.
----------------
Follow @bumiinsanmadani
Mewujudkan Umat Islam Indonesia Madani
https://linktr.ee/bumiinsanmadani
bumiinsanmadani.org
085314086240
#BumiInsanMadani #YabimaPermaculture #YabimaMandiriPangan #BerkahUntukSelamat